WUJUD NYATA PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT BUMI RAKAT MUFAKAT, PJ. BUPATI HSS BUKA RAKOOR DETEKSI DINI PENYAKIT MENULAR DAN TIDAK MENULAR
Sebagai langkah kongkret mewujudkan kabupaten yang sehat, Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), terus berupaya bergerak dalam mencegah penyebaran penyakit menular dan tidak menular. Hal tersebut terlihat dengan dilaksanakannya Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pelaksanaan Deteksi Dini, Preventif dan Respons Penyakit Menular dan Tidak Menular yang dibuka langsung oleh PJ. Bupati HSS Drs. H. Hermansyah, MM […]