PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

Month: Juni 2022

PEMKAB. HULU SUNGAI SELATAN KEMBALI MENGGELAR PENGAJIAN RUTIN BULANAN

Sebagai sarana untuk menumbuhkan semangat keagamaan serta senantiasa meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT, malam ini Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) kembali menggelar pengajian rutin yang dilaksanakan setiap awal bulan. Bertempat di Pendopo Bupati HSS. Pada Rabu, (08/06/2022). Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Bupati HSS Drs. H. Achmad Fikry, M.AP bersama istri, Wakil […]

PEMERINTAH KAB. HSS GELAR SOSIALISASI PROGRAM BEASISWA BAGI PARA SANTRI YANG AKAN MENEMPUH PENDIDIKAN S1 DI UNIVERSITAS AL-AZHAR MESIR DAN UNIVERSITAS AL-AHQAF YAMAN

Dalam rangka upaya untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas sumber daya manusia serta untuk meningkatkan dan mengembangkan syiar islam, Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kab. HSS dan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) HSS menggelar kegiatan sosialisasi program beasiswa atau bantuan pendidikan bagi para santri yang akan menempuh Pendidikan S1 di Universitas […]

Kab. HSS Gelar Asistensi Innovation Government Award (IGA) Tahun 2022

Rabu, (08/06) Asistensi Innovation Government Award (IGA) di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Kab. HSS) kembali digelar, dimana tahun lalu juga dilaksanakan asistensi. Asistensi IGA kali ini dilaksanakan di Pendopo Bupati HSS dan dibuka langsung oleh Bupati HSS Drs. H. Achmad Fikry, M.AP. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh organisasi perangkat daerah ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi […]

SEKDA TERIMA KUNJUNGAN SILAHTURAHMI BAWASLU HSS

Sekretaris Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Muhammad Noor, M.AP menerima silaturahmi dari Komisioner Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten HSS. Rabu (08/06/2022) Ditemui usai acara, Ketua Bawaslu Kab. HSS Hasnan Fauzan, M.Pd.I menyampaikan silahturahmi tersebut bertujuan untuk menyampaikan terkait rencana pembiayaan untuk pelaksanaan Pilkada serentak yang akan dilaksanakan tahun 2024 mendatang. Ketua […]

Bupati Menjawab Bersama Kejaksaan Negeri Kandangan Dengan Tema “Mari Kita Kenali Program Kerja Kejari HSS”

Assalamu’alaikum SanaKominfo! Program Bupati Menjawab pukul 14:00 siang hari ini kita akan kedatangan narasumber dari Kejaksaan Negeri Hulu Sungai Selatan dengan tema “Mari Kita Kenali Program Kerja KEJARI HSS” Pantengin terus YouTube HSS TVnet yaa! Juga live dari AmanditFm

PENUTUPAN MANASIK HAJI SEKALIGUS PELEPASAN CALON JAMAAH HAJI KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN 1443 H / 2022 M

Menjelang pemberangkatan 135 Jemaah Calon Haji (JCH) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) menuju embarkasi Banjarmasin, Kantor Kementrian Agama Kab. HSS melaksanakan Acara Penutupan Bimbingan Manasik Haji tahun 1443 H/ 2022 M yang secara resmi ditutup oleh Bupati HSS yang diwakili Wakil Bupati HSS Syamsuri Arsyad, S.AP, MA di Masjid Al Minah, Kandangan. Rabu (08/06). Sebelum […]

SHOLAT SUBUH & PENGAJIAN RUTIN PEMKAB HSS

Pengajian rutin setiap hari Rabu Subuh Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan pagi ini kembali dilaksanakan di Pendopo Bupati, dengan imam salat subuh sekaligus memberikan tausiyah yakni TGH. Mochyar Dahri, BA. (Rabu, 08/06). Pengajian ini sebagaimana biasa selalu dihadiri oleh Bupati, Drs. H. Achmad Fikry, M.AP, Wakil Bupati Syamsuri Arsyad, S.AP, MA dan Sekretaris Daerah, Drs. […]

PENUH SEMANGAT TP. PKK KAB. HSS LAKUKAN PEMBINAAN DAN PENYERAHAN BANTUAN DI KECAMATAN DAHA UTARA

Dalam rangka Lomba Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan Tahun 2022, Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP. PKK) Kabupaten Hulu Sungai Selatan melakukan Pembinaan kepada TP.PKK Kecamatan Daha Utara di Desa Pandak Daun serta Penyerahan Bantuan di Posyandu Junjung Buih 2 Desa Tambak Bitin. Selasa(07/06/2022) Dengan penuh semangat, Ketua TP. PKK Kab. HSS Hj Isnaniah Achmad […]

Audiensi Kajian Akademis Potensi Keunggulan Daerah dan Peluang Investasi di Kab. HSS

Dipimpin Sekda Kab. HSS Drs. H. Muhammad Noor, M.AP dan didampingi Kepala Dinas PMPTSP Kab. HSS Ir. Hj. Elyani Yustika, Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan lakukan audiensi dengan Tim Penyusun Bagian Investasi secara virtual di Media Center Setda Kab. HSS, Selasa (07/06). Audiensi ini diikuti secara virtual oleh Tim Penyusun Bagian Investasi dari Fakultas Ekonomi […]

Kembali ke Atas