Setelah meninjau ketersediaan stok pangan dan kenaikan harga di pasar menjelang Natal dan Tahun baru 2022, Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Achmad Fikry, M.AP melanjutkan giatnya dengan kembali meninjau pelaksanaan vaksinasi di 4 titik
Setelah meninjau ketersediaan stok pangan dan kenaikan harga di pasar menjelang Natal dan Tahun baru 2022, Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Achmad Fikry, M.AP melanjutkan giatnya dengan kembali meninjau pelaksanaan vaksinasi di 4 titik. Jumat (24/12/21). Adapun lokasi vaksinasi yang ditinjau oleh Bupati HSS pada kesempatan ini diantaranya Desa Baluti yang dilaksanakan di […]