PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

Month: April 2025

PANEN HARAPAN DI TENGAH RAWA, KOLABORASI PENGGERAK PADI APUNG DI HSS

Desa Siang Gantung, Kecamatan Daha Barat, menjadi saksi panen harapan yang tumbuh dari kolaborasi lintas sektor. Rabu (30/04/2025), Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten HSS, Drs. H. Muhammad Noor, M.AP, bersama Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bank Kalsel menghadiri Syukuran Panen Padi Apung. Acara ini menjadi bagian dari upaya berkelanjutan […]

PERERAT SINERGI PEMBANGUNAN DAERAH, SEKDA HSS TERIMA KUNJUNGAN BNI KALIMANTAN SELATAN

Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Kab. HSS) terus membuka ruang kolaborasi dengan berbagai pihak demi memperkuat pembangunan daerah. Salah satunya ditunjukkan melalui kunjungan silaturahmi jajaran Bank Negara Indonesia (BNI) ke Sekretaris Daerah (Sekda) Kab. HSS, Drs. H. Muhammad Noor, M.AP, yang berlangsung pada Rabu (30/4/2025) di ruang kerja Sekda. Rombongan BNI yang hadir terdiri dari […]

PEMKAB HSS SIAPKAN 3 LOKASI LAHAN, UNTUK DAPUR UMUM PROGRAM MAKAN BERGIZI GRATIS

Pagi ini di ruang kerjanya, Sekretaris Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Drs. H. Muhammad Noor, M. AP menerima tamu dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Badan Gizi Nasional (BGN) Kabupaten HSS. Kedatangan mereka yang diantarkan oleh pihak Kodim 1003 HSS, adalah dalam rangka memberikan laporan tentang keberadaan serta program yang akan dilaksanakan di HSS. […]

PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN MENJADI PEMKAB/KOTA TERBAIK PER WILAYAH DALAM CAPAIAN INDEKS RB

Sungai Selatan (Kab. HSS) terus menunjukkan komitmen kuat terhadap upaya pembenahan birokrasi yang berdampak nyata. Hal ini terlihat dari kehadiran Bupati HSS, H. Syafrudin Noor, S.E, S.Sos., dalam kegiatan Rapat Koordinasi Kebijakan Reformasi Birokrasi 2025–2029 dan Pengumuman Hasil Evaluasi Indeks RB Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian PANRB di Jakarta, Rabu (30/04/2025). Kab. HSS berhasil […]

SEKDA HSS HADIRI RAKORWIL P2DD 2025, DORONG PERCEPATAN DIGITALISASI DAERAH

Sekretaris Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Drs. H. Muhammad Noor, M.AP., menghadiri Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (P2DD) Tahun 2025 yang digelar secara daring melalui Zoom Meeting, Selasa (29/4/2025). Kegiatan ini diikuti dari Aula Pangeran Antasari, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Kalimantan Selatan, Banjarmasin. Acara turut dihadiri Kepala Kantor […]

NOTA KESEPAKATAN KERJASAMA KEJAKSAAN NEGERI & PEMDES DI HSS DILANJUTKAN

Sejak beberapa tahun yang lalu, Kejaksaan Negeri (Kejari) Hulu Sungai Selatan (HSS) telah melaksanakan perjanjian kontrak kesekatan dengan Pemerintah Desa Se-HSS. Dimana kontrak ini berisikan beberapa point kesepakatan tentang pendampingan dan penanganan kasus hukum yang terjadi di desa atau melibatkan pemerintahan desa. Dan sesuai dengan habis masa waktunya 2 tahun, maka kontrak tersebut harus kembali […]

LAKSANAKAN PERTEMUAN BERSAMA BNNK HSS, BUPATI TERIMA LAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM P4GN TAHUN 2024

Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS), H. Syafrudin Noor, SE, S.Sos, menerima kunjungan Kepala Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Hulu Sungai Selatan, Agus Winarti, MPH, beserta jajaran, Senin (28/04/2025), bertempat di Ruang Kerja Bupati. Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus membahas berbagai program kerja, serta menyerahkan laporan pelaksanaan program Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran […]

PERKUAT LAYANAN PERBANKAN SYARIAH, BUPATI TERIMA KUNJUNGAN BSI HSS

Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS), H. Syafrudin Noor, SE, S.Sos, menerima kunjungan dari perwakilan Bank Syariah Indonesia (BSI) bertempat di Ruang Kerja Bupati, Senin (28/04/2025). Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat hubungan kerja sama antara Bank Syariah Indonesia dengan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan, sekaligus membahas peluang penguatan layanan perbankan syariah dalam mendukung pembangunan daerah. Dalam […]

TERIMA KUNJUNGAN SILATURAHMI BAWASLU, BUPATI HSS BAHAS RENCANA PINJAM PAKAI KANTOR BARU

Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS), H. Syafrudin Noor, SE, S.Sos, menerima kunjungan Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten HSS, Hasnan Fauzan, M.Pd.I, beserta jajaran. Bertempat di Ruang Kerja Bupati. Senin (28/04/2025). Kunjungan tersebut dilaksanakan dalam rangka silaturahmi dan memperkuat sinergi antara Bawaslu Kabupaten HSS dan Pemerintah Kabupaten HSS. Dalam kesempatan itu juga dibahas tentang rencana […]

Kembali ke Atas