PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

PPID Kab. Hulu Sungai Selatan

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Kab. Hulu Sungai Selatan

Month: Desember 2024

AKHIRI TAHUN 2024, PPTQ RIYADHUL AMIN WISUDA 2 ORANG HAFIZAH

Tepat di akhir tahun 2024 ini, 2 orang Hafizah Al-Qur’an 30 Juz kembali dilahirkan dari Pondok Pesantren Tahfizul Qur’an (PPTQ) Riyadhul Amin Putri, yang berlokasi di Gambah Dalam Kandangan. Secara sederhana mereka di wisuda bersama dengan 6 orang santri lainnya yang menerima sertifikat mutqim sebagai tanda lulus kenaikan tingkat hafalan, mulai dari 5, 10, 15, […]

TUTUP AKHIR TAHUN 2024, KOMISI III DPRD KABUPATEN HSS PASTIKAN PROYEK PENINGKATAN RUAS JALAN TELAH RAMPUNG

Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) kembali melaksanakan Inspeksi Mendadak (Sidak) terhadap 4 (Empat) proyek peningkatan ruas jalan yang ada di Kabupaten HSS. Selasa (31/12/2024). Sidak tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Komisi III DPRD Kabupaten HSS, Dr. Yuniati, SH, MH, M.Kn, didampingi Wakil Ketua Komisi III, H. Yusperi, S.Pd, […]

MOMENTUM KEBERSAMAAN DI HARI JADI KE-74 KECAMATAN KANDANGAN

Sekretaris Daerah (Sekda) Hulu Sungai Selatan (HSS), Drs. H. Muhammad Noor, M.AP, menghadiri acara ramah tamah dan syukuran peringatan Hari Jadi Kecamatan Kandangan yang ke-74 pada Selasa pagi, 31 Desember 2024. Bertempat di halaman Kantor Kecamatan Kandangan, acara ini menjadi ajang syukur atas pencapaian kerja luar biasa sepanjang tahun 2024. Plt. Camat Kandangan, Deasy Mulyanti, […]

PJ BUPATI HSS DUKUNG AKSI NASIONAL CETAK SAWAH UNTUK KEMANDIRIAN PANGAN

Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan nasional, berbagai langkah strategis terus digalakkan, salah satunya melalui optimalisasi lahan pertanian dan cetak sawah baru. Langkah ini menjadi harapan besar untuk mewujudkan swasembada pangan di Indonesia, khususnya di Kalimantan Selatan. Guna mendukung hal tersebut, Penjabat Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Endri, AP., M.AP, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) bertema “Akselerasi […]

PERINGATAN HUT DWP KE-25 DI KAB HSS

Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Wanita Persatuan (DWP) yang ke-25 di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) sukses digelar dengan tema “Penguatan Fondasi Transformasi Organisasi DWP Menuju Indonesia Emas 2045”, Senin (30/12/2024). Acara tersebut berlangsung di Pendopo HSS dan dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kab HSS Drs. H. M. Noor, M.AP mewakili Penjabat (Pj) Bupati HSS […]

PASTIKAN PEMBANGUNAN RAMPUNG DI AKHIR TAHUN, KOMISI III SIDAK 2 PROYEK BESAR

Guna memastikan pelaksanaan pembangunan berjalan sesuai rencana, baik dari segi kualitas maupun waktu penyelesaian, Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) terhadap 2 (dua) proyek besar di Kabupaten HSS, Senin (30/12/2024). Sidak tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Komisi III DPRD Kab. HSS, Dr. Yuniati, SH, MH, […]

SEKDA BUKA ACARA LOKAKARYA LINTAS SEKTOR LINGKUP KECAMATAN KANDANGAN

Dalam upaya meningkatkan sinergi dan kualitas pelayanan publik, Kecamatan Kandangan menggelar Lokakarya Lintas Sektor. Kegiatan dibuka oleh Sekretaris Daerah (sekda) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Muhammad Noor, M.AP., ini bertujuan untuk membahas berbagai isu strategis dan Kebijakan di tahun yang akan datang, bertempat di Onyx Meeting Room, Grand Qin Hotel Banjarbaru pada Jum’at […]

Pemeriksaan UKL-UPL Rencana Peningkatan Pasar Agribisnis Taniran

Pengumuman Rencana Kegiatan Peningkatan Pasar Agribisnis Taniran yang akan dilaksanakan oleh Dinas Perdagangan Kab. HSS Terkait dengan rencana tersebut, masyarakat dapat memberikan tanggapan/saran dan masukan, baik secara langsung maupun tertulis paling lambat pada hari Senin tanggal 30 Desember 2024 yang dapat disampaikan melalui: a. Dinas Perdagangan Kab. Hulu Sungai Selatan, alamat di Jl. Anggrek No.65 […]

2 RANPERDA HSS, EKSEKUTIF AJUKAN TAMBAHAN MODAL BPR & LEGISLATIF AJUKAN DESA WISATA

Di penghujung tahun 2024 ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) menggelar Rapat Paripurna (Rapurna) berupa pengajuan 2 buah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda). Rapat ini digelar di Ruang Utama Gedung DPRD dan dihadiri oleh pihak eksekutif dan legislatif. Rapurna ini dibuka dan dipimpin oleh Wakil Ketua I H. Husnan, S.Ag didampingi […]

Kembali ke Atas